PERANCANG
BASIS DATA
-
Tujuan
Mampu
merancang sebuah basis data yang terdiri dari tabel-tabel yang
digunakan untuk menyimpan data dan membuat relasi antar tabel.
-
Landasan Teori
Langkah
merancang basisdata :
a.
Pahami proses bisnis dari deskripsi yang diberikan
b.
Tentukan tabel-tabel yang digunakan untuk menyimpan data, meliputi :
1.
fungsi tabel
2.
nama tabel sebaiknya mencerminkan isi tabel
3.
field dan keterangan
c.
Relasi antar tabel (memperhatikan sifat relasi).
-
Pembahasan
-
mysql> create database Tempat_penitipan_anak; adalah perintah untuk membuat dabase baru yang bernama Tempat_penitipan_anak.
-
mysql> use Tempat_penitipan_anak; merupakan perintah untuk menggunakan database yang bernama Tempat_penitipan_anak;
-
mysql> create table ortu(
-
id_ortu char(9),
-
Nama_ortu char(20),
-
Alamat char(20),
-
kantor char(20),
-
tlpn int(12),
-
primary key(id_ortu));
Koding
di atas merupakan perintah untuk membuat tabel dalam database
Tempat_penitipan_anak dengan nama ortu yang atributnya sebagai
berikut: id_ortu bertipe char yang panjangnya 9, Nama_ortu bertipe
char 20, Alamat bertipe char 20, kantor tipe char 20 juga,tlpn
bertipe integer 12 dan kunci utamanya adalah id_ortu.
-
mysql> create table kelompok(
-
kelompok char(10),
-
nama_klmpk char(10));
perintah
diatas merupakan untuk membuat tabel dalam database yang sedang
dipakai dengan nama tabelnya adalah kelompok yang atributnya kelompok
dan nama_klmpk yang bertipe char dengan panjangnya 10. Tabel ini
tidak memiliki kunci utama karena hanya bergantung pada tabel lain.
-
mysql> create table anak(
-
id_anak char(9),
-
Id_ortu char(9),
-
Nama_anak char(20),
-
Umur char(2),
-
Sex char(2),
-
kelompok char(10),
-
primary key(id_anak,id_ortu));
perintah
untuk membuat tabel baru dalam dababase Tempat_penitipan_anak yang
bernama anak dengan atributnya : id_anak bertipe char dengan
panjangnya 9, id_ortu merupakan kunci tamu dari tabel ortu yang
sebagai relasi antar tabel anak dan tabel ortu, Nama_anak bertipe
char 9, Umur bertipe char 2, sex bertipe char 2 juga, kelompok
merupakan kunci tamu dari tabel kolompok sebagai relasinya, dan untuk
kunci utama dari tabel ini adalah id_anak.
-
mysql> insert into ortu values
-
('0011','Mario','Bantul','Polisi',081234434),
-
('0012','Diana','Babarsari','MENKES',081234454),
-
('0013','Totok','Sleman','Mitra',081235356),
-
('0014','Ana','Janti','KMPS',081234434);
Koding
diatas merupakan perintah untuk menyisipkan nilai atau data ke dalam
tabel ortu yang datanya terdapat dalam kurung yang diapit oleh petik
satu untuk atribut bertipe char dan tanpa tanda petik untuk bertipe
integer.
-
mysql> insert into kelompok values
-
('BAYI','0-1 tahun'),
-
('BATITA','>1-3 thn'),
-
('BALITA','>3 thn');
Perintah
ini untuk menyisipkan data kedalam tabel kelompok yang atributnya
bertipe char semua sehingga datanya semua data diapit oleh tanda
petik satu.
-
mysql> insert into anak values
-
('0101','0011','Castro','2 thn','L','BATITA'),
-
('0102','0011','Mery',' 3 bln','P','BAYI'),
-
('0103','0012','Anto','4 thn','L','BALITA'),
-
('0104','0013','Putri','2 thn','P','BATITA'),
-
('0105','0014','ORI','6 bln','L','BAYI');
Perintah
diatas merupakan perintah untuk menyisipkan data ke dalam tabel anak
dengan atributnya bertipe char semua sehingga pada data terdapat
tanda petik satu yang mengapitnya. Data yang akan dimasukkan sesuai
dengan atribut atau field yang telah dibuat sehingga data akan
menyisi mengisi sendiri pada field masing-masing.
-
Deskripsi tabel anak;
Tabel
diatas merupakan deskripsi dari tabel anak yang ditampikan secara
rinci tentan atribut, tipe datanya data primary key-nya.
-
Deskripsi tabel ortu;
Tabel
diatas adalah deskripsi tabel ortu yang tersiri dari field, type, key
dan keterangan lainnya yang pada field dan tipe untuk setiap
atributnya telah di ketahui panjang kelas masing-masing.
-
Deskripsi tabel kelompok;
Tabel
diatas merupakan deskripsi tabel kelompok yang hanya mempunyai dua
atribut dan tidak mempunya kunci utama sehingga mempunyai atribut
lemah.
-
mysql> select * from anak; merupakan perintah untuk menampilkan tabel anak secara rinci sesuai data yang telah dimasukkan.
-
mysql> select * from ortu; adalah menampilkan tabel ortu secara rinci dengan data-data yang telah disisipkan kedalam tabel ini.
-
mysql> select * from kelompok; merupakan perintah untuk menampilkan tabel kelompok dengan semua data yang telah disisipkan.
No comments:
Post a Comment